Polisi Hadir di Desa Kompa " Kampung Tangguh Bebas Narkoba"

    Polisi Hadir di Desa Kompa " Kampung Tangguh Bebas Narkoba"
    Polisi Hadir di Desa Kompa " Kampung Tangguh Bebas Narkoba"

    Polres Sukabumi - Satuan Reserse Narkoba Polres Sukabumi Melaksanakan Kegiatan Rapat Koordinasi Dengan Kp. Kompa Desa Kompa Kec. Parungkuda Kab. Sukabumi Terkait Kampung Tangguh Bebas Narkoba. Minggu (17/08/23)

    Pada Hari Minggu Siang Sekira Pukul 08.00 WIB S/d Selesai Bertempat di Aula Kantor Desa Kompa  Kecamatan Parungkuda Kabupaten Sukabumi Satuan Reserse Narkoba Polres Sukabumi yang di Pimpin oleh Kasat Reserse Narkoba IPDA MUHAMMAD REZA FAHLEVI, S.TR.K. Melaksanakan Kegiatan Rapat Koordinasi Dengan Kp. Kompa Desa Kompa Kec. Parungkuda Kab. Sukabumi Terkait Kampung Tangguh Bebas Narkoba. 

    Kegiatan Rapat Koordinasi dengan Desa Kompa Kecamatan Parungkuda yang Bertujuan Agar Kepolisian dan Perangkat Desa turut mengundang Masyarakat setempat untuk membentuk Organisasi Terkait Kampung Tangguh Anti Narkoba dan Meyusun Rencana yang akan dilaksanakan kedepannya dalam rangka menjaga dan menyelamatkan generasi Masa depan penerus Bangsa yang Hadir dalam kegiatan Rapat koordinasi Tersebut diantaranya Kasat Reserse Narkoba dan Anggota Narkoba serta hadir juga perwakilan dari Anggota Kodim Setempat dan Masyarakat Kp. Kompa. 

    " Kami Melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Dengan Kp. Kompa Desa Kompa Kec. Parungkuda Kab. Sukabumi Terkait Kampung Tangguh Bebas Narkoba untuk membentuk Wilayah yang Bebas dari Peredaran Narkotika dan Obat obatan Terlarang serta sebagai Wilayah yang ikut serta membantu memerangi Narkotika maupun Obat Obatan Terlarang. " Ucap Kasat Reserse Narkoba Ipda Muhammad Reza Fahlevi, S.Tr.K. saat memberikan keterangan kepada tim Media.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Tanggulangi Narkoba, Polres Sukabumi Koordinasi...

    Artikel Berikutnya

    Tim F1QR Gabungan Lantamal IV dan Lanal...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung "Tiktoker Sadbor "
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024

    Tags