Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Patroli Malam

    Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Patroli Malam
    Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Patroli Malam

    Sukabumi - Polsek Gunungpuyuh meningkatkan keberadaan di tengah masyarakat dengan melakasanakan patroli dialogis sekaligus menyampaikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat di wilayah Polsek Gunungpuyuh, Selasa malam (11/07/2023)

    Terkait dengan hal tersebut, Brigadir Krisdiantoro bersama Briptu Untung Ricardo piket fungsi Unit Samapta melaksanakan patroli diseputaran Kecamatan Gunungpuyuh, kemudian menyambangi Hotel Santika, sekaligus melaksanakan dialogis dengan anggota security yang sedang bertugas.

    Pada kesempatan tersebut Brigadir Krisdiantoro bersama Briptu Untung Ricardo memberikan himbauan kepada Anggota security/Satuan Pengamanan agar “meningkatkan kewaspadaan dalam melaksanakan tugas jaga, kita jangan under estimate, terutama dijam⊃2; Rawan terutama dini hari, sehingga situasi tetap kondusif, ” Ujar Brigadir Krisdiantoro bersama Briptu Untung Ricardo.

    “Hal tersebut dilakukan guna menciptakan perasaan aman dan nyaman di tengah masyarakat, dan di harapkan dapat meminimalisir terjadinya tindak kejahatan.” Imbuhnya.

    Ditempat terpisah Kapolsek Gunungpuyuh AKP Maulana Arief, S.H., M.H, mengatakan, ‘’Upaya himbauan di tengah masyarakat diharapkan dapat membantu mengurangi tingkat kriminalitas dilingkungan masyarakat, sehingga situasi diwilayah Polsek Gunungpuyuh tetap aman dan kondusif, ” Tegasnya.

    Polres Sukabumi Polda Jabar.

    sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polisi RW Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Dialogis Polsek Gunungpuyuh Antisipasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung "Tiktoker Sadbor "
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi

    Tags