Program AA DEDE disampaikan langsung Oleh Kapolres Sukabumi Kepada para Jamaah

    Program AA DEDE disampaikan langsung Oleh Kapolres Sukabumi Kepada para Jamaah
    Program AA DEDE disampaikan langsung Oleh Kapolres Sukabumi Kepada para Jamaah

    Polres Sukabumi_ Dalam rangka Program AA DEDE kegiatan Safari Solat Subuh berjamaah dan Curhat masyarakat di masjid Jami Al Ikhlas Cimapag Minggu, (26/03/23).

    Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede yang tidak di hiraukan lagi, di kalangan masyarakat Kabupaten Sukabumi sebutannya adalah "AA DEDE" sesuai dengan Program yang dibawa di Polres Sukabumi.

    "Dalam kegiatan ini saya bersama Wakapolsek Palabuhanratu Akp Agus, serta Bhabinkamtibmas setempat melaksanakan Safari Solat subuh dan Curhat AA DEDE di masjid Jami Al Ikhlas untuk bersilaturahmi lebih mendekatkan lagi kepada Masyarakat khususnya., "kata Maruly kepada Tim liputan Humas Polres Sukabumi.

    "Masih Maruly, AA DEDE CURHAT DONG ini sebagai Program dari Polres Sukabumi, yang di terapkan bertujuan untuk menciptakan Polisi Polres Sukabumi yang Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai dan Efisien, oleh karena itu saya meminta dukungannya kepada para warga masyarakat untuk terus mengawal untuk polisi sukabumi ini lebih dekat bersama masyatakat serta lebih baik lagi., " Jelas Maruly.

    Semoga kita Semua bisa diberikan Kesehatan, kekuatan untuk melaksanakan Ibadah Puasa di bulan Suci Ramadhan ini, "ujarnya.

    "Alhamdulilah Selama Pelaksanaan kegiatan Safari salat Subuh dan AA DEDE CURHAT DONG di masjid Jami Al Ikhlas berjalan dengan aman dan lancar.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cikakak Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Kapolres Sukabumi Resmikan Pagar dan Peletakan Batu Pertama Mushola di SMK Tunas Bhayangkara
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung "Tiktoker Sadbor "
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama

    Tags