Sampaikan Pesan Kamtibmas Oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kepada Warganya

    Sampaikan Pesan Kamtibmas Oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kepada Warganya
    Sampaikan Pesan Kamtibmas Oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kepada Warganya

    Sukabumi - Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Bripka Iwan bersama Babinsa Desa Bojongkalon SERTU ALWAN melaksanakan Giat DDS / Anjangsana kepada warga masyarakat Desa Bojongkalong.

    Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan himbauan agar : 

    - Agar warga masyarakat lebih berhati hati terhadap terjadinya tindak pidana perdagangan orang atau TPPO, warga tidak mudah tergiur dengan ajakan dan rayuan orang untuk kerja di luar negeri. - Agar warga masyarakat yang memiliki siswa sekolah untuk tidak menggunakan sepeda motor dan knalpot bising.
    - Dapat menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Bojongkalong 
    - Segera melaporkan kepada Bhabinkamtibmas apabila ada kejadian yang menonjol
    - Menyampaikan program Polres Sukabumi " AA DEDE" Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif dan Efisien.

    Polres Sukabumi Polda Jabar.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Oleh...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Ciengang Sambang kepada...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Kadiv Humas Polri Tekankan Kualifikasi Mumpuni Jajaran Demi Implementasi Asta Cita Pemerintah
    Kapolres Sukabumi Resmikan Pagar dan Peletakan Batu Pertama Mushola di SMK Tunas Bhayangkara
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung "Tiktoker Sadbor "

    Tags