Tegakkan Disiplin Anggota, Propam Polres Sukabumi Lakukan Pemeriksaan Kepada Anggota Polres Sukabumi 

    Tegakkan Disiplin Anggota, Propam Polres Sukabumi Lakukan Pemeriksaan Kepada Anggota Polres Sukabumi 
    Tegakkan Disiplin Anggota, Propam Polres Sukabumi Lakukan Pemeriksaan Kepada Anggota Polres Sukabumi 

    Polres Sukabumi - Personil Provos Polres Sukabumi melaksanakan operasi penegakan dan penertiban disiplin (Gaktibplin) terhadap personil Polres Sukabumi untuk mencegah Terjadinya pelanggaran terhadap Anggota. Kamis(04/08/2022).

    Operasi penegakan dan penertiban disiplin ini (Gaktibplin) dipimpin oleh Kasi Propam Polres Sukabumi Iptu Bayu bersama anggota Provos lainnya. Giat penegakan dan penertiban disiplin (Gaktibplin) yaitu Pemeriksaan Gampol, Surat Kelengkapan Diri, sikap tampang, Kebersihan Senpi serta kelengkapan surat Senpi.

    Operasi Gaktibplin ini agar para anggota Polres Sukabumi senantiasa menegakkan tata tertib serta disiplin dalam memberikan perlindungan dan mengayomi serta membina sekaligus memberikan contoh teladan kepada masyarakat baik saat bertugas maupun di luar jam dinas, ” ucap Bayu Kepada Tim Liputan Humas Polres Sukabumi.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Sukabumi Jenguk Aggotanya Yang...

    Artikel Berikutnya

    Serka Agus Sitepu Anggota Koramil Parakansalak...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Anggota Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Laksanakan Safari Subuh di Masjid Nuruul Bayan
    Safari Subuh Keliling di Masjid Al Hidayah, Polsek Cisolok Polres Sukabumi Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Polri Evakuasi Ibu & Bayi yang Terjebak Banjir Bandang di Sukabumi
    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia

    Tags